Pulau Tinabo Taman Nasional Taka Bonerate

Muhammad Saadduddin Tenripada
-
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo
Pulau Tinabo

Salah satu destinasi wisata yang amat populer di Taman Nasional Taka Bonerate adalah Pulau Tinabo. Pulau Tinabo merupakan salah satu pulau yang tidak berpenduduk di dalamnya, kecuali petugas taman nasinal Taka Bonerate

Pulau Tinabo

Pulau Tinabo ini merupakan pulau paling strategis untuk ke pulau pulau lainnya di karenakan tempatnya yang berada di tengah dan menjadi pusat pengembangan wisata oleh pihak Taman nasional

Pulau Tinabo

Jalur perjalanan menuju Pulau tinabo di awali dengan perjalan darat dari benteng ke pelabuhan pattumbukang menggunakan mobil lalu perjalanan laut menuju pulau tinabo dengan waktu tempuh sekitar 3-4 jam

Pulau Tinabo

Panorama yang dapat di nikmati adalah seperti sunset, sunrice, pemandangan bawah laut dengan warna warni terumbu karang serta gerombolan ikan, anda juga dapat bermain dengan baby shark sambil menikmati pasir putih bukan itu saja panorama pada malam hari juga sangat indah.

Pulau Tinabo

fasilitas yang ada di pulau tinabo yakni 7 unnit shelter, 2 pondok kerja, gudang bbm, 2 unit Homstey, 1 unit rumah makan, 3 unit speed boat, musollah, mesin lampu, demplot penyu, serta dive center