Museum Karst Wonogiri dan goa disekitarnya

Ade Alvian Ahmad
04, Nov 2019
Pintu Gerbang Kawasan Museum Kars
Museum Kars Wonogiri
Goa Tembus
Pura Jagad Spiritual
Goa Sodong
Diorama Kehidupan Purba
Pintu Gerbang Kawasan Museum Kars
Museum Kars Wonogiri
Goa Tembus
Pura Jagad Spiritual
Goa Sodong
Diorama Kehidupan Purba
Pintu Gerbang Kawasan Museum Kars

Bangunan yang cukup besar dan menonjol diantara dataran yang cukup gersang dan tanah kapur ini merupakan gerbang utama menuju Museum Kars Indonesia.

Detail Foto
aperture f/6.3
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 18 mm
shutter speed 10965784/1000000
iso speed ISO-1000
exposure time 1/2000 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:32 PM
Museum Kars Wonogiri

Museum Kars merupakan museum kars yagn terbesar di Asia Tenggara. Terdiri dari dua lantai, tempat ini memiliki koleksi yang sangat lengkap. Mulai dari macam-macam kars pulau-pulau di indonesia sampai dengan beberapa display fosil manusia purba dan dioramanya.

Detail Foto
aperture f/6.3
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 20 mm
shutter speed 8321928/1000000
iso speed ISO-250
exposure time 1/320 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:34 PM
Goa Tembus

Goa ini terletak diantara loket pembelian tiket masuk museum dan Museum Kars. Sehingga kita dapat singgah sebelum menuju ke museum.

Detail Foto
aperture f/6.3
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 28 mm
shutter speed 4906891/1000000
iso speed ISO-1000
exposure time 1/30 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:31 PM
Pura Jagad Spiritual

Pura Jagad ini terletak di sebelah barat museum dan di puncak bukit, sehingga kita dapat melihat bangunan utuh museum dari pura ini. Pura ini juga digunakan untuk beribadah oleh masyarakat setempat yang beragama hindu.

Detail Foto
aperture f/6.3
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 18 mm
shutter speed 9965784/1000000
iso speed ISO-1000
exposure time 1/1000 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:30 PM
Goa Sodong

Goa yang terletak cukup dekat dengan museum kars ini mempunyai koleksi selayaknya goa, antara lain stalaktit, stalakmit dan perpaduan keduanya. Jika kalian ingin masuk ke dalam goa maka kalian harus melakukannya dengan sedikit menggunakan teknik susur goa karena goa ini tergenang air.

Detail Foto
aperture f/3.5
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 18 mm
shutter speed 5906891/1000000
iso speed ISO-400
exposure time 1/60 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:32 PM
Diorama Kehidupan Purba

Di dalam museum terdapat salah satu sudut yang memajang sebuah display kehidupan manusia purba. Diorama tersebut menceritkan sebuah aktivitas manusia purba saat berada di dalam goa.

Detail Foto
aperture f/6.3
camera maker Canon
camera model Canon EOS 60D
focal length 18 mm
shutter speed 2321928/1000000
iso speed ISO-2000
exposure time 1/5 sec
created Sat, Oct 12, 2019 1:32 PM